IKATAN
SARJANA WANITA INDONESIA
SURABAYA
Alamat
: Jl. Manyar Rejo VIII / 47-49 Surabaya Telp : (031) 5944858
“SEMINAR
NASIONAL PERINGATAN HARI KARTINI”
“PEMBERDAYAAN
PEREMPUAN DI BIDANG EKONOMI KREATIF ”
Gedung
Graha Wiyata lantai 9, Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya
Sabtu,
2 Juni
2012. Pukul 08.00 – selesai WIB
1.
LATAR
BELAKANG
ISWI sebagai
organisasi perempuan, mendukung kemajuan perempuan di bidang ekonomi, mulai
dari perempuan yang baru merintis usaha hingga yang telah sukses dengan bisnis
internasional. Pertemuan kedua kelompok tersebut sangat penting sebagai bentuk
penguatan bagi perempuan pebisnis pemula dan mampu membuka jaringan dan
wawasan. Dalam memperingati Ulang tahun ISWI,
maka dengan semangat “Smart-Creatif-Care”,
ISWI mempersembahkan rangkaian peringatannya
dengan acara SEMINAR NASIONAL
PERINGATAN HARI KARTINI bertema PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
DI BIDANG EKONOMI KREATIF, disertai Call For
Paper berbagai kalangan untuk memberikan ide dan semangat pembaharuan pada
pemberdayaan ekonomi perempuan.
2.
TUJUAN
ISWI yang memberi perhatian
terhadap persoalan keperempuan, ke-Indonesia-an dan isu kekinian, ingin ikut
berpartisipasi aktif dalam gerakan pemberdayaan ekonomi perempuan. Melalui peringatan
Hari Kartini, ingin dipersembahkan kepada masyarakat, suatu acara yang “Smart-Creatif-Care”, sesuai slogan ISWI,
dengan tujuan :
a.
Capacity Building
anggota dan perempuan pada umumnya mengenai peran yang bisa dilakukan dalam
penguatan ekonomi kreatif bagi perempuan
b.
Meningkatkan
pemahaman perempuan dan masyarakat mengenai iklim hukum dan sosio kultur
membangun bisnis
c.
Membuka ruang
dioalogis antara komunitas UMKM dengan pebisnis handal
3.
CALL FOR PAPERS
Tematik :
1.
Konsep Diri Perempuan
Dalam Pemberdayaan Diri Dan Pengembangan Usaha
2.
Strategi Bisnis Dari UMKM
Hingga Perdagangan Internasional
3. Iklim
Hukum Dan Sosio Culture Dalam Usaha
Di Dalam Negeri Dan Internasional
Persyaratan :
1. Pemakalah
seminar berasal dari kalangan akademisi, praktisi, pelaku industri, pemerintah
dan LSM bidang ekonomi keperempuanan. Tidak menutup kemungkinan peserta dan
pemakalah dari kalangan disiplin ilmu lain yang berminat dalam bidang
perekonomian dan keperempuanan.
2. Makalah harus sesuai dengan tema dan
ruang lingkup yang ditentukan.
3. Makalah ditulis dalam Bahasa
Indonesia dan abstrak dalam atau Bahasa Inggris, belum pernah dipresentasikan/
dipublikasikan.
4. Aturan
Penulisan :
Pilihan Font: Times New Roman
|
|||
a. Judul
|
Font
14(bold)
|
Nama & Lembaga (font
11)
E-mail (font 10) |
|
b.
abstrak
|
Font 9 (normal)
|
Termasuk Keyword (kurang lebih 300 kata)
|
|
c. Isi
|
Font 10
|
Title
order
|
|
Level 1
|
1, 2, 3
… (Font 12, bold)
|
||
Level 2
|
1.1,
1.2 …
2.1, 2.2 … (Font 11, bold) |
||
Level 3
|
1.1.2,
1.1.3 …
2.1.1, 2.1.2 … (Font 10, bold) |
||
Level 4
|
a), b),
c) … (Font 10, normal)
|
||
d.
footnotes
|
Font
9(normal)
|
APA
style
|
|
e.
table
|
Font
10(normal)
|
Upper
caption
|
|
f.
figure
|
Font
10(normal)
|
Lower
caption
|
|
e.
appendixes
|
Font
10(normal)
|
||
g.
references
|
Font
10(normal)
|
Mohon mengikuti aturan seperti pada Publication
Manual of the American Psychological Association (5th ed.)
|
5. Makalah menggunakan kertas berukuran
A4, dengan margin: atas 3 cm, bawah 3 cm, kiri dan kanan 2,5 cm; header 1,5 cm.
6. Halaman pertama pada makalah tidak
dicantumkan nomor halaman sedang halaman selanjutnya menggunakan nomor halaman
di pojok kanan atas; indentasi baris pertama 1 cm; alignment justify.
7. Khusus pada bagian atas halaman
pertama saja dicantumkan header (font 12, dicetak tebal): PROSIDING SEMINAR
NASIONAL ISWI 2012, dengan posisi center.
8. Makalah harus ditulis dengan susunan
sebagai berikut: Judul, Nama Penulis dan Alamat Institusi, Abstrak (dalam
Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia disertai kata kunci), Latar Belakang, Isi Makalah,
dan Daftar Pustaka.
9. Gambar (potret) sebaiknya berwarna
hitam putih dengan kualitas siap cetak.
10. Maksimal makalah tidak lebih dari 10
halaman.
11.
Semua makalah yang
memenuhi persyaratan akan dimasukkan ke dalam proseding ber- ISSN.
12.
Abstrak dapat dikirim ke alamat
Sekretariat Panitia Seminar Nasional ISWI 2012 selambat-lambatnya pada tanggal
25 Mei 2012, dan makalah
lengkap dikirim selambat-lambatnya pada tanggal 28 Mei 2012.
4.
INFORMASI
Pengirimam paper pada :
a.
Niken
Titi Pratitis S.psi. M.Si.Psikolog : 081332809629, email : nickpathera@yahoo.co.id
b.
Dr.Ir.
Aisyah Endah Palupi M.Pd : 08121704303, email : aisyahep@gmail.com
c.
Pengiriman
abstrak dan full paper di cc ke : iswi.surabaya@gmail.com
d. Informasi seminar : Wiwik Afifah Spi. MH. : 085 6373 2255
d. Informasi seminar : Wiwik Afifah Spi. MH. : 085 6373 2255
5.
KEPESERTAAN
A.
Kontribusi Peserta
Pemakalah anggota
ISWI : Rp. 150.000,-
Pemakalah
umum : Rp. 250.000,-
Peserta umum : Rp. 100.000,-
Peserta
anggota ISWI : Rp. 75.000,-
B.
Pembayaran
Melalui tranfer ke rekening :
-
BCA : 1301.500.471
-
BNI : 0177607183
Atas
nama : Siti Mujanah. Atau membayar saat acara seminar.
C.
Bukti transfer di fax ke :
031-5927817 atau di email ke kontak person yang tertera diatas
D. Fasilitas : seminat kits, CD
Proseding, seminar dan kunjungan ke PT. Maspion
6.
PENUTUP
Demikian
proposal ini kami sampaikan. Semoga bisa menjadi gambaran kegiatan yang akan
diselenggarakan. Terimakasih atas pertisipasi dan kerjasamanya.
Surabaya,
10 Mei
2012
Hormat
Kami,
Panitia
Pelaksana